Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk
Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk
Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk. PT Indofarma (Persero) Tbk merupakan salah satu perusahaan Badan Usaha Milik Negara yang berada dibawah kendali Kementerian Kesehatan, perusahaan ini dilahirkan pada tahun 1918 dengan nama Pabrik Obat Manggarai pada zaman kolonial Belanda dengan kegiatan pembuatan salep dan pemotongan kain kasa pembalut dengan lokasi terpisah-pisah yang sekarang menjadi Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo di Jakarta.
PT Indofarma (Persero) Tbk – saat ini sedang membuka lowongan kerja untuk menepati posisi berikut :
1. Project Officer Digital Product (Telesurgery)
- Kode Posisi : PODP_BUSDEV
Kualifikasi :
- Pria atau Wanita
- Sehat jasmani dan rohani
- Usia maksimal 28 tahun
- Pendidikan Sarjana Kesehatan, Teknik Biomedik, Teknik Elektromedik atau D3 Keperawatan
- IPK minimal 3.00
- Aktif dan menguasai Bahasa Inggris
- Lebih disukai berpengalaman bekerja di surgery room rumah sakit
2. System Integration Engineer
- Kode Posisi : SIE_BUSDEV
Kualifikasi :
- Pria
- Sehat jasmani dan rohani
- Usia maksimal 28 tahun
- Pendidikan D3 atau Sarjana Teknologi Informasi/IT
- IPK minimal 3.00
- Aktif dan menguasai Bahasa Inggris
- Lebih disukai berpengalaman dalam membuat dokumen API dan proses integrasi Software/Aplikasi
3. Project Officer Product Telediagnostic
- Kode Posisi : POPT_BUSDEV
Kualifikasi :
- Pria atau Wanita
- Sehat jasamani dan rohani
- Usia maksimal 28 tahun
- Pendidikan Sarjana atau DIV Teknik Elektromedik
- IPK minimal 3.00
- Aktif dan menguasai Bahasa Inggris
- Lebih disukai berpengalaman bekerja di bidang elektromedik
4. Assembly & QC Technician
Kode Posisi : QCT_PROD
Kualifikasi :
- Pria atau Wanita
- Sehat jasmani dan rohani
- Usia maksimal 28 tahun
- Pendidikan D3 atau Sarjana Teknik Elektro/Elektromedik
- IPK minimal 3.00
- Aktif dan menguasai Bahasa Inggris
- Memahami dasa-dasar teknik elektro
Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk
Tahapan Rekrutmen
- Seleksi Administrasi
- Interview User & HR
- On The Job Training
Berkas Lamaran:
- Surat Lamaran
- Curriculum Vitae/Data Riwayat Hidup
- Pas Foto ukuran 4×6 berwarna
- KTP
- Ijasah terakhir
- Surat Referensi dari institusi/perusahaan tempat bekerja sebelumnya
- Surat Keterangan Sehat dari Dokter
- Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku
PENDAFTRAN:
Jika Anda Memiliki Keriteria Di atas Silkan Kirimkan CV dan Lamaran serta berkas pendukung lainya di Bawah ini:
PT Indofarma (Persero) Tbk
1. Mengunduh aplikasi lamaran di https://indofarma.id/kesempatan-berkarir/
2. Kirim berserta CV dan lamaran lengka ke emai:Â recruitment@indofarma.id
Grup Lowongan kerja indonesia 1Â whatsapp KlikDisini
Grup Lowongan kerja indonesia 2Â whatsapp KlikDisini
Grup Lowongan kerja indonesia 3Â whatsapp KlikDisini
Grup Lowongan kerja indonesia 4Â whatsapp KlikDisini
 Grup Lowongan kerja indonesia 5 whatsapp KlikDisini
Grup Lowongan kerja indonesia Telegram Klik Disini
PERHATIAN :
- Informasi lowongan kerja yang ada di Gokerja.net diambil dari berbagai sumber seperti (Perusahaan Langsung, Media Sosial, Situs lowongan kerja, dan situs lainnya).
- Gokerja.net tidak bertanggung jawab atas isi dari lowongan kerja yang dipublikasikan oleh pihak Pengguna.
- Gokerja.net berhak untuk mengedit resume, memblokir akses kepada Pengguna yang di temukan sebagai penipuan atau tidakan yang tidak relavan untuk tujuan apapun.
- Dalam perose perekrutan ini peserta tidak di kenai biyaya sedikitpun alias geratis
- Kami tidak bertanggung jawab atas segalamacam penipuan dan keriminal’
- Gokerja.net tidak bertanggung jawab terhadap penyalahgunaan atas informasi lowongan kerja yang telah dipublikasikan.
- Apabila Terdapat Indikasi penipuan dari lowongan kerja yang di publikasikan segera laporkan melalui E-mail jobslampung07@gmail.com
- Semua bentuk Syarat dan ketentuan yang tertera di Gokerja.net sewaktu-waktu dapat berubah
mgid1